Pengaruh Insentif Pajak, Pajak, dan Cash Flow terhadap Konservatisme Akuntansi

(Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

  • Gustia Harini Prodi Pendidikan Ekonomi, STKIP PGRI Padang, Sumatera Barat
  • Yesmira Syamra Prodi Pendidikan Ekonomi, STKIP PGRI Padang, Sumatera Barat
  • Puguh Setiawan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadyah Sumatera Barat

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh insentif pajak, pajak dan cash flow terhadap konservatisme akuntansi pada perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia. Pada penelitian ini digunakan beberapa perusahaan sektor manufaktur yang diperoleh menggunakan metode purposive samping. Metode analisis yang digunakan untuk menjawab kebenaran hipotesis adalah regresi data panel yang diolah dengan Eviews. Sesuai dengan hasil pengujian hipotesis yang telah dilakukan ditemukan bahwa insentif pajak dan cash flow berpengaruh signifikan terhadap konservatisma akuntansi pada perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia sedangkan pajak tidak berpengaruh signifikan terhadap konservatisme akuntansi pada perusahaan manufaktur di Bursa Efek Indonesia.

References

DAFTAR PUSTAKA

Ahmed Anwer S, dan Duellman Scott. 2007. Accounting Conservatism and Board of Director Characteristics An Emperical Analysis. JEL Classification: G3; M41. http://ssrn.com/abstract=887301.

Ball Ray, Kothari dan Valeri V dan Nikolaev. 2013. Economics of the Basu Asymetric Timeliness Coefficient and Accounting Conservatism. Journal of Accounting Research Volume 51 No 5

Belkaoui and Riahi Ahmed. 2008. Accounting Theory. Edisi Kelima, Terjemahan Ali Akbar. Yulianto dan Risnawati Dernauli, Salemba Empat, Jakarta.

Biddle, G.C., Hilary, G., and Verdi, R.S. 2009. How does financial reporting quality relate to investment efficiency?. Journal of Accounting and Economics, 48, pp: 112-131.

Bushman Guay, W. and Verrecchia, R. 2011. ‘Discussion of an economic framework for conservative accounting and Piotroski’, Journal of Accounting and Economics, Vol. 42, Nos. 1–2, pp.149–165.

Dewi, R. AAA., 2003. Pengaruh Konservatisme Laporan Keuangan Terhadap Earnings Response Coefficient. Makalah dipresentasikan dalam Simposium Nasional Akuntansi VI.

Dargenidou Christina, Stuar McLeay dan Ivana Rionic. 2007. Ownership, Investor Protection and Earning Expectation. X Centre for Finance and Investment Exeter University.

Dechow, P.M., Sloan, R.G., Sweeney, A.P, 2005. Detecting Earnings Management. The Accounting Review 70, 193-225.

Faisal Mohamad. 2012. Pengaruh Struktur Kepemilikan, Debt Covenant dan Growth Opportunities Terhadap Konservatisme Akuntansi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Ejournal Jurusan Akuntansi Universitas Negeri Padang Hal 134 – 151

Meckling MC, W, Jansen. 1976. Theory of the firm: Managerialbehavior, agency costs, and ownership structure. Journal of Financial Economics, 3: 305–350.

Kartika Ita Yuni, Bambang Subroto dan Yeasi Widya Prihartiningstyas. 2015. Analisa Kepemilikan Terkonsentrasi dan Asimetri Informasi Terhadap Konservatisme Akuntansi. Jurnal Akuntansi Multiparadigma Volume 6 Nomor 3. Halaman 504 – 511

Kieso, D. E., Jerry J. W., and Terry D. W., 2009, Intermadiate Accounting, 13th ed., John Wiley and Sons, (Asia) Pte. Ltd.

Lara, Juan M. G, et al., 2005. Board of directors’ characteristics and conditional accounting conservatism: Spanish evidence, (http://www.ssrn.com.).

Palepu Healy. 2008. Corporate Finance 5th Edition. Irwin, McGraw-Hill

Ratnadi Dwi Ni Made. 2016. Pengaruh Konsentrasi Kepemilikan dan Kompetensi Dewan Komisaris Pada Konservatisma Akuntansi. Jurnal Akuntansi Volume XX No 01 Page 1 – 15

Robbins Steven P dan Timothy. 2012. Organizational of Bahvior. 8th Edition, McGraw-Hill, Irwin.

Ross, William, Jeff. 2012. Coorporate Financial Statement. Edisi Indonesia. Gramedia Pustaka, Jakarta.
Sartono, Agus. 2010. Manajemen Keuangan Teori Dan Aplikasi. Yogyakarta. BPFE.

Scott R William. 2009. Financial Accounting Theory Five Edition. McGraw-Hill, Irwin.
Sekaran, Uma. 2011. Metodologi Penelitian Bisnis. Edisi Indonesia Salemba Empat. Jakarta.
Syahri Nasution. 2008. Konservatisme Akuntansi dalam Perspektif yang Luas. Salemba Empat, Jakarta.

Suwardjono. 2010. Upaya Mendorong Peningkatan Kinerja Perusahaan melalui Konsep Konservatisme. Erlangga, Jakarta.

Tandelilin, Eduardus. 2010. Portofolio dan Investasi (Teori dan Aplikasi) Yogyakarta. BPFE UGM.
Wibowo, J. 2002. Implikasi Konservatisma dalam Hubungan Laba-Return dan Faktor-Faktor yang mpengaruhinya. Thesis S-2. UGM: Yogyakarta.

Xu, Ziliang Deng Peter S. Hofman Alexander Newman. 2013. Ownership concentration and product innovation in Chinese private SMEs. Asia Pacific Journal of Management Volume 30 Issue 3 Page 121 – 132
Yeo., Tan, P. & Chen, S. S. (2002). Corporate ownership structure and the informativeness of earnings. Journal of Business Finance and Accounting, 29(7-8), 1023–46
Yunos Mohamed Rahimah, Melcolm Smith dan Zubaidah Ismail. 2010. Accounting Conservatism and Ownership Concentration: Evidence From Malaysia. Journal of Bussiness and Policy Research Volume 2 Number 2 December 2010 Page 1 – 15
Published
2020-01-24
How to Cite
HARINI, Gustia; SYAMRA, Yesmira; SETIAWAN, Puguh. Pengaruh Insentif Pajak, Pajak, dan Cash Flow terhadap Konservatisme Akuntansi. Manajemen dan Kewirausahaan, [S.l.], v. 11, n. 1, p. 10 - 23, jan. 2020. ISSN 2615-3300. Available at: <https://ojs.unitas-pdg.ac.id/index.php/manajemen/article/view/494>. Date accessed: 19 apr. 2024. doi: https://doi.org/10.31317/jmk.11.1.10 - 23.2020.