Analisis Communitization sebagai New Wave Marketing Strategy (Studi Pengguna Blackberry di Sumatra Barat)

  • Sepris Yonaldi Universitas Tamansiswa Padang
  • Budi Yanti Universitas Tamansiswa Padang

Abstract

Teknologi menjadi kunci kearah mana perilaku konsumen akan bergeser. Karena dengan perkembangan teknologi itu, akan memberikan pengaruh besar terhadap pergeseran media sosial. Konsumen tidak lagi mencari media sosial yang berkata- kata namun mencari yang bergamabr (Marketeers edisi spesial 2013).Dalam penelitian ini terdapat 2 variabel yaitu : a) Variabel Communitization (X) dan Variabel Ekuitas Merek (Y). tujuan penelitian ini adalah: Untuk mengetahui bagaimana potret pengguna media sosial berbasis teknologi dan pengaruh Communitization sebagai new wave marketing strategy terhadap ekuitas merek Black Berry di Sumatera Barat. Penelitian ini menggunakan metode Kuantitaif deskriptif dengan teknik survey. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pengguna Blackbarry di Sumatera Barat Mayoritas berprofesi sebagai karyawan swasta dengan pendapatan sebesar 1 juta – 2.5 juta dan sebesar > 2,5 Juta - 4 juta dengan 51 persen adalah perempuan. Tujuan utama menggunakan BlackBarry adalah untuk komunikasi dan 59 persen responden Melakukan belanja online, yang dibeli lebih cendrung penggunaan kebutuhan pribadi seperti kosmetik, tas, dan baju serta sebagian kecil untuk kebutuhan bayi seperti baju bayi dan susu bayi. secara umum terdapat hubungan pengaruh positif yang signifikan antara variabel Communitization (X) terhadap variabel Ekuitas Merek Blackbarry (Y, namun terdapat satu hubungan yang bersifat tidak signifikan yaitu pada dimensi variabel Kesadaran Merek (Y2).


 

References

http://id.wikipedia.org/wiki/BlackBerry

http://the-marketeers.com/archives/mengenal-konsep-konsep-new-wave-marketing.html

Indriantoro, Nur dan Bambang Supomo, Metode Penelitian Bisnis Untuk Akuntansi dan Manajemen, Edisi Pertama, Jakarta: BPFE Yogyakarta. 2002

Kartajaya, Hermawan.(2010) CONNECT New Wave Marketing (Marketing 3.0) Seri 2.

Kotler dan Keller.(2006), Marketing Manajemen,12th ED. New Jersey: Premtice Hall Inc.

Marketeers. (2012) Nobady Knows Marketing Better Tahan we Do. Club Community Magazine Net Radio, Edisi November 2012.

Marketeers. Nobady Knows Marketing Better Tahan we Do. Club Community Magazine Net Radio Markplus conference 2013 special edition. Januari 2012

Sekaran, Uma.(2006). Research Methods For Business. Jakarta: salemba empat.

Sepris Yonaldi, Brand Equity Analysis Of Simpati Cellular Card of Telkomsel Toward The Students Of Andalas University Of Padang. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan Vol.1, No. 2 Mei 2010
Published
2014-01-01
How to Cite
YONALDI, Sepris; YANTI, Budi. Analisis Communitization sebagai New Wave Marketing Strategy (Studi Pengguna Blackberry di Sumatra Barat). Manajemen dan Kewirausahaan, [S.l.], v. 5, n. 1, p. 1-11, jan. 2014. ISSN 2615-3300. Available at: <https://ojs.unitas-pdg.ac.id/index.php/manajemen/article/view/157>. Date accessed: 04 may 2024.